
Cowok dan cewek adalah dua makhluk yang sangat berbeda, oleh karena itu wajar apabila sering terjadi perbedaan dan kesalahpahaman di antara keduanya. Masalahnya, terkadang baik cowok maupun cewek suka mempercayai mitos yang salah tentang lawan jenis mereka. Oleh karena itu, kita mencoba menjelaskan mitos-mitos yang salah ini, dimulai dari mitos salah...